Jumat, 19 Februari 2016

cara upload emis online 2016

  1. Sebelum proses Uploading EMIS Online siapkan hasil Validasi EMIS Dekstop terlebih dahulu
  2. Langkah pertama buka Browser Internet anda lalu ketikan laman
http://emispendis.kemenag.go.id/
http://emispendis.kemenag.go.id/emis_ng_2015_v2/login.php

 
Nama Pengguna : E-Mail yang terdaftar di SDM EMIS
Sandi : Password yang terdaftar di SDM EMIS
3.       Kemudian klik LOGIN
4.       Halaman pertama EMIS Online
    5. Menu Dasboarh Untuk Melakukan Upload Data Backup EMIS


6. Langkah selajutnya untuk proses Uploading data EMIS Backup. Tinggal klik Menu Lembaga, Detail Siswa, Detail Personal, dan Lulusan kemudian Klik Choose File/Browser Fil

Kemudian pilih file yang akan di Upload selanjutnya Klik Open dan Submit 
Pada saat Uploading Data EMIS Backup Lembaga Pastikan Data Profile Madrasah , Sarana dan Prasaran, Rekap PTK & Rekap Siswa Terisi Semu
   
7.  Kalau sudah terupload Semua data EMIS nya Dashboard EMIS akan muncul gambar dibawah ini
8. Lakukan proses Uploading Data EMIS Sebanyak Tiga Tahap Mulai dari lembaga s/d Lulusan Pastikan data yang di backup benar dan valid

 9.     Kalau sudah muncul seperti diatas segera lakukan konfimasi data dengan cara meng-KLIK
10. Button Konfirmasi data pada MENU samping kanan yang berwarna Orange

      Menu konfirmasi data

11. Sebelum melakukan Konfirmasi data Pastikan Jumlah data Personal, Siswa dan Lulusan Sudah Valid dan benar. Kalau sudah di rasa benar silakan lakukan konfirmasi data dengan cara Centeng Tombol yang ada di atas Button Konfirmasi data kemudian klik Button Konfirmasi
12. Notifikasi kalau Upload EMIS ONLINE Sudah Selesai Klik OK
13. Setelah itu Operator RA/Madrasah Untuk Segera Ke Admin Kabupaten Untuk Melakukan Validasi EMIS Online Yang Baru Saja Di Upload. 
Terima Kasih Semoga Panduan Ini Bermanfaat

3 komentar:

Tulislah komentar untuk Membangun Blog yang Sederhana ini,
Jika tidak Punya akun google gunakan Anonymouse
Terima kasih telah berkomentar

  ©Template by k4ngpoer. Design By k4ngpoer